logo kitacakap

Program Beasiswa Ikatan Dinas

Sudah lulus D3/S1 tapi belum dapat kerja? Coba beasiswa ikatan dinas yuk! Raih beasiswanya dan langsung kerja di Jepang!

Sending Organization Partner: BGB Foundation.
Izin Kemnaker RI, Nomor : 2/671/HK.13/XII/2019.

DETAIL PROGRAM

Cek alur pendaftaran dan persyaratan di sini!

Persyaratan
  1. D3/S1 Lulusan Saintek (Teknik, Data Science, IT, Arsitektur, dll).
  2. Laki2 dan Perempuan Usia Max.28 Tahun.
  3. Bisa Mengendarai Motor dan Memiliki Sim Motor di Indonesia.
  4. Lulus Seleksi KitaCakap.
  5. Lulus Seleksi Perusahaan Jepang.
Fasilitas
  1. Jumlah Beasiswa Sebesar 1,2juta – 1,8juta Yen Selama 2 Tahun.
  2. Gaji Part Time Job ±120.000 Yen/Bulan, Bisa Menabung ± Rp.5juta/Bulan.
  3. Jaminan Bekerja dengan Visa Engineer di Jepang Setelah Selesai Beasiswa dan Lulus N2.

Alur Pendaftaran

Indonesia

Lulus N4

Jepang

Beasiswa Nihongo Gakko 2 Tahun

(Wajib Kerja Part Time)

Jepang

Visa Engineer Pegawai Tetap

Informasi Detail

  1. Beasiswa diberikan Oleh Perusahaan Surat Kabar Jepang Untuk Biaya Sekolah Bahasa di Jepang Selama 2 Tahun.
  2. Target Kemampuan Bahasa Jepang N2.
  3. Kehadiran Sekolah 95%, Kehadiran Part Time Job 100%.
  4. Setelah Lulus N2, Bersedia Bekerja di Jepang dengan Visa Engineer di Perusahaan yang Ditunjuk (Grup Perusahaan Pemberi Beasiswa).
  5. Selama Sekolah di Jepang, Peserta Bekerja Part Time mengantarkan koran selama 2 Tahun dan Tidak Boleh Cuti kecuali Untuk Urusan Pekerjaan.
  6. Tidak Boleh Pulang ke Indonesia Selama Masa Beasiswa.
  7. Peserta Mengambil Ujian Sim Motor di Jepang dengan Biaya Sendiri (Biaya Tes 1500 Yen dan Biaya Penerbitan Sim 6550 Yen).
  8. Apabila Berhenti di tengah masa Sekolah, Peserta Wajib Mengembalikan Seluruh Biaya Sekolah dan Biaya Lain yang Telah Dikeluarkan Perusahaan Pemberi Beasiswa (Seperti Tiket, Pengurusan Izin Tinggal di Jepang, dll).
  9. Peserta Wajib Ikut Program Asuransi Kesehatan di Jepang, Premi Asuransi dibayar sendiri.
  10. Bagi yang belum memiliki sertifikat N4, peserta wajib mengikuti pelatihan di Indonesia selama 6 bulan untuk mencapai level N4.
Persyaratan
  1. D3/S1 Lulusan Keperawatan.
  2. Laki-laki dan Perempuan Usia Max.28 Tahun.
  3. Lulus Seleksi KitaCakap.
  4. Lulus Seleksi Perusahaan Jepang.
Fasilitas
  1. Jumlah Beasiswa Sebesar 1,2juta – 1,8juta Yen Selama 2 Tahun.
  2. Gaji Part Time Job ±120.000 Yen/Bulan, Bisa Menabung ± Rp.5juta/Bulan.
  3. Jaminan Bekerja dengan Visa Tokutei Ginou di Jepang Setelah Selesai Beasiswa dan Lulus N2.

Alur Pendaftaran

Indonesia

Lulus N4

Jepang

Beasiswa Nihongo Gakko 1 Tahun
+ Senmon Gakko 2 Tahun

(Wajib Kerja Part Time)

Jepang

Visa Tokutei Ginou 5 Tahun

Informasi Detail

  1. Tersedia beasiswa dari berbagai perusahaan keperawatan di Jepang Untuk Biaya Sekolah Bahasa di Jepang Selama 1 Tahun dan Senmon Gakko 2 Tahun.
  2. Target Kemampuan Bahasa Jepang N2.
  3. Kehadiran Sekolah 95%, Kehadiran Part Time Job 100%.
  4. Setelah Lulus N2, Bersedia Bekerja di Jepang dengan Visa Tokutei Ginou di Perusahaan yang Ditunjuk (Grup Perusahaan Pemberi Beasiswa).
  5. Selama Sekolah di Jepang, Peserta Bekerja Part Time selama 3 Tahun dan Tidak Boleh Cuti kecuali Untuk Urusan Pekerjaan.
  6. Tidak Boleh Pulang ke Indonesia Selama Masa Beasiswa.
  7. Apabila Berhenti di tengah masa Sekolah, Peserta Wajib Mengembalikan Seluruh Biaya Sekolah dan Biaya Lain yang Telah Dikeluarkan Perusahaan Pemberi Beasiswa (Seperti Tiket, Pengurusan Izin Tinggal di Jepang, dll).
  8. Peserta Wajib Ikut Program Asuransi Kesehatan di Jepang, Premi Asuransi dibayar sendiri.
  9. Bagi yang belum memiliki sertifikat N4, peserta wajib mengikuti pelatihan di Indonesia selama 6 bulan untuk mencapai level N4.

RANGKAIAN KEGIATAN

Pantau tanggal-tanggal penting berikut!

1

Pendaftaran

12 Juni−31 Juli 2024

2

Seleksi Dokumen, Psikotest, Medikal

31 Juli−15 Agustus 2024

3

Pengumuman Hasil Seleksi

30 Agustus 2024

4

Interview dengan Perusahaan Jepang

Agustus−September 2024

5

Pelatihan, Pengurusan Dokumen ke Jepang

Oktober 2024−Maret 2024

6

Berangkat ke Jepang

April 2025

GALERI DOKUMENTASI

Inilah gambaran berbagai kegiatan selama pelatihan program ini!

activity-01

Penerima beasiswa dari berbagai negara

activity-02

Persiapan pelatihan

activity-03

Sesi belajar di kelas

activity-04

Sesi praktek di kelas

activity-05

Instruktor memberikan contoh kepada murid

activity-06

Part-time job di Jepang

activity-07

Konsultasi karir

activity-08

Penempatan kerja setelah N2

Yuk! Daftar hari ini dan wujudkan
mimpimu bekerja di Jepang!

Website ini menggunakan cookies, untuk memastikan kamu mendapatkan pengalaman terbaik di website kami.